Cara Membuat Widget Live Sales (Statis) seperti SEOTemplate.web.id - Info Desain Web Terbaru!
Info Desain Web Terbaru!
4 Kang Rian 6/15/2019 03:56:00 PM Cara Membuat Widget Live Sales (Statis) seperti SEOTemplate.web.id Cara Membuat Widget Live Sales (Statis) seperti SEOTemplate.web.id

Cara Membuat Widget Live Sales (Statis) seperti SEOTemplate.web.id

Oleh. Kang Rian  •  10  •      Edit
Cara Membuat Widget Live Sales (Statis) seperti SEOTemplate.web.id
Cara Membuat Widget Live Sales (Statis) seperti SEOTemplate.web.id

Widget Live Sales ini dibuat oleh Jasa-Design.web.id dan di desain khusus untuk Website E-commerce atau Toko Online seperti Landing Page Penawaran Produk, Marketplace, dsb.

Alhamdulillah Pada kesempatan ini saya Kang Rian admin Jasa-Design.web.id ingin berbagi sedikit ilmu tentang "Cara Membuat Widget Live Sales (Statis) seperti SEOTemplate.web.id" gratis untuk sobat blogger / admin website baik pemilik landing page penawaran produk, maupun Pengusaha / UMKM yang memiliki toko online dan semacamnya.

Sebetulnya, postingan ini saya buat karena ada permintaan dari Teman Facebook saya yang menginginkan Widget Live Sales yang saya buat di situs SEOTemplate.web.id



Baiklah, tidak terlalu banyak perkenalan soal Widget Live Sales (Statis) yang akan saya bagikan ini, mungkin ada beberapa teman-teman yang sudah tau tentang widget seperti ini. berikut adalah live demo nya:



Apa keuntungan menggunakan Widget "Live Sales / Notifikasi Penjualan" ini?


Sangat menguntungkan sekali! kenapa? karena dengan menggunakan / menginstall widget ini secara langsung akan meningkatkan "Trust/Kepercayaan" dari Calon Pembeli Produk2 di website sobat! kurang lebih fungsi nya sama seperti Testimonial. begitu sob :)

Langkah-langkah Membuat Widget Live Sales (Statis) seperti SEOTemplate.web.id :


Ok langsung saja, Pertama simpan kode CSS berikut ini tepat sebelum tag </head> dalam kode HTML Website sobat :

<style>
* {
    margin: 0;
    padding: 0;
    outline: none !important;
    box-sizing: border-box;
    -webkit-box-sizing: border-box;
    -moz-box-sizing: border-box;
    -ms-box-sizing: border-box;
    -o-box-sizing: border-box;
    word-wrap: break-word;
    -webkit-font-smoothing: subpixel-antialiased;
}

body {
    background: #f5f5f5;
    font-family: 'Roboto', sans-serif;
    display: flex;
    min-height: 100vh;
}

.wrapperInfo {
    max-width: 80%;
    display: block;
    margin: auto;
    text-align: center;
}

.liveSales_widget * {
    margin: 0;
    padding: 0;
    outline: none !important;
    box-sizing: border-box;
    -webkit-box-sizing: border-box;
    -moz-box-sizing: border-box;
    -ms-box-sizing: border-box;
    -o-box-sizing: border-box;
    word-wrap: break-word;
    -webkit-font-smoothing: subpixel-antialiased;
}

.liveSales_widget {
    font-family: 'Roboto', sans-serif;
    font-size: 14px;
    line-height: 1.4;
}

.liveSales_widget a {
    text-decoration: none;
}

.liveSales_widget .item {
    position: fixed;
    bottom: 0;
    left: 0;
    z-index: 300;
    max-width: 300px;
    font-size: 95%;
    background: rgba(255, 255, 255, .95);
    padding: 15px 20px;
    border-radius: 6px;
    box-shadow: 0 10px 20px rgba(0, 0, 0, .1);
    color: #888;
    transition: .4s;
    opacity: 0;
    visibility: hidden;
}

.liveSales_widget .item:hover {
    background: #fff;
}

.liveSales_widget .item span.avatarURL {
    background: #fafafa url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh023Y-nsjo8uWo6U6LPlVpddsxZ8UyZwXxmGBTxuFLcuC7-vQNRiUAWxhZNvJE4qWpkE9P2_WsctJekRvgGttFBmcgG5u24tLiHUDPL2q0Tf0y8wKPxm-BQeAFOvOFMUYAUi8M2A6MGDE/h60/ava.png) no-repeat center center;
    background-size: cover;
    display: block;
    margin-right: 10px;
    width: 40px;
    height: 40px;
    border-radius: 40px;
    line-height: 1;
    float: left;
    margin-bottom: 10px;
}

.liveSales_widget .item.active {
    left: 20px;
    bottom: 20px;
    opacity: 1;
    visibility: visible;
}

.liveSales_widget .item.hidden {
    left: -40px !important;
    opacity: 0 !important;
    visibility: hidden !important;
}

@media only screen and (max-width: 1068px) {
    .liveSales_widget .item.active {
        bottom: 15px;
        left: 15px;
        max-width: 290px;
    }
}

.liveSales_widget .item i {
    display: inline-block;
    vertical-align: middle;
    font-size: 200%;
    margin-right: 5px;
    color: #4285F4;
}

.liveSales_widget .item h5 {
    display: inline-block;
    float: right;
    margin-top: -15px;
    margin-right: -20px;
    border-top: 0;
    border-right: 0;
    overflow: hidden;
    margin-left: 10px;
    margin-bottom: 10px;
}

.liveSales_widget .item h5 a {
    display: inline-block;
    vertical-align: middle;
    padding: 5px 10px;
    border: .5px solid #eee;
    border-radius: 0 0 0 6px;
    border-top: 0;
    border-right: 0;
}

.liveSales_widget .item h5 a:active {
    background: #fafafa;
}

.liveSales_widget .item h5 a i {
    display: inline-block;
    vertical-align: middle;
    font-size: 150%;
    margin: 0 5px;
    color: #4E5665;
}

.liveSales_widget .item h5 a:hover i {
    color: #4285F4;
}

.liveSales_widget .item .infoOrder b {
    font-weight: 600;
    color: #4E5665;
}

.liveSales_widget .item .infoOrder a {
    color: #4285F4;
}

.liveSales_widget .item .infoOrder small {
    display: block;
    margin-top: 10px;
}

.liveSales_widget .item .infoOrder small a {
    display: inline-block;
    vertical-align: middle;
    padding-left: 15px;
    border-left: .5px solid #eee;
    float: right;
    color: #888;
}
</style>

Selanjutnya Simpan kode HTML & JavaScript berikut ini tepat di atas tag </body> :

<div class='liveSales_widget'></div>
<script type="text/javascript">
//<![CDATA[
var dataSales = {
    "Nama Pembeli 1": {
        "screenshotURL": "https://lh3.googleusercontent.com/u/0/d/1owCPx0Ky1hmxoozoMtJzhPkCHTNR2ZYi=w500",
        "avatarURL": "https://i.ibb.co/kQ1vzRs/image.png",
        "time": "2019-05-23",
        "productName": "TOKO WhatsApp - Premium Blogger Template",
        "productURL": "https://www.seotemplate.web.id/2019/05/toko-whatsapp-premium-blogger-template.html",
    },
    "Nama Pembeli 2": {
        "screenshotURL": "https://lh3.googleusercontent.com/u/0/d/12E_fombsKq9W7NopNsptGhhQxxDssk_8=w500",
        "avatarURL": "https://i.ibb.co/Y2Dz1Gx/image.png",
        "time": "2019-05-23",
        "productName": "TOKO WhatsApp - Premium Blogger Template",
        "productURL": "https://www.seotemplate.web.id/2019/05/toko-whatsapp-premium-blogger-template.html",
    },
    "Nama Pembeli 3": {
        "screenshotURL": "https://lh3.googleusercontent.com/u/0/d/1eb5b7YUM32Cs0UDfN3h6fiMq6c1Ig6Tz=w500",
        "avatarURL": "https://i.ibb.co/Ptn8FwY/image.png",
        "time": "2019-05-23",
        "productName": "TOKO WhatsApp - Premium Blogger Template",
        "productURL": "https://www.seotemplate.web.id/2019/05/toko-whatsapp-premium-blogger-template.html",
    },
};
//]]>
</script>
<script type="text/javascript" src="https://jasadesign-bdg.github.io/LiveSales-Static-Widget/livesales.js"></script>

Terakhir! Ubah data Array var dataSales = { .... DATA .... } pada Kode JavaScript di atas, sesuai dengan data penjualan website sobat! untuk detailnya silahkan cek tabel keterangan data berikut ini :

Info DataKeterangan
screenshotURLURL Screenshot / Bukti Penjualan ( Format : Image/JPG - Ratio 9:16 / Mobile )
avatarURLURL Avatar / Foto Profil Pembeli ( Format : Image/JPG - Ratio 1:1 / 60x60 Pixel )
timeTimestamp / Tanggal Pembelian ( Format : YYYY-MM-DD / TAHUN-BULAN-TANGGAL )
productNameNama Produk yang dibeli ( Format : Text )
productURLURL Produk yang dibeli ( Format : Link Produk )

Tambahan: Untuk sobat yang tidak memiliki hosting untuk mengunggah / upload image Screenshot & Avatar Pembeli, saya sarankan sobat menggunakan layanan situs https://id.imgbb.com/ selain mudah digunakan, gambar yang diupload cukup cepat ketika di akses!


Sekian & Semoga Bermanfaat! Jika ada pertanyaan, jangan sungkan untuk bertanya pada kolom komentar dibawah postingan ini. terima kasih :)

Kang Rian Ikuti

Web & Graphic Designer - Berpengalaman sejak 2010, fokus membantu Perusahaan / UMKM agar dikenal secara Global melalui Website Profesional & Desain yg Menjual.

Cek. Jasa-Design.web.id

           

10 komentar

  1. Ini buat blogger ya gan? Klw base php gimana ya

    BalasHapus
    Balasan
    1. tinggal di ubah ke array php gan.

      Full source nya bisa di download disini : [url]https://github.com/jasadesign-bdg/LiveSales-Static-Widget[/url]

      Hapus
  2. Gak word kang di blogger, gimana solusinya nih. Hmm

    BalasHapus
  3. kalo work tapi bentrok sama js yang ada di blogger saya gmn ya bang? kalo js blogger saya dimatiin menu navigasinya ga jalan

    BalasHapus
  4. Ini harus ada jQuery apa nggak ya mas?

    BalasHapus
  5. Terima kasih widget ini work di blog saya. Tapi badan halaman blog saya jadi rata kiri. Biar supaya tetap rata tengah gimana ya mas?

    Terima kasih

    BalasHapus
  6. Mas rian gimana caranya bikin widget live statis pembelian di template toko whatsapp premium mas?

    BalasHapus

Terpopular! Minggu ini..

×